Senin, 30 November 2009

Rangkuman TIK Semester 1 Kelas 11

Bab 1

A. KONSEP INTERNET
internet adalah kumpulan atau jaringan komputer yang terdapat di seluruh dunia.
a) sejarah internet
ARPAnet (US Defense Advanced Research Projects Agency ) atau departemen
pertahanan amerika pada tahun 1996 membuat jaringan komputer yang tersebar untuk
menghindari terjadinya informasi terpusat.
b) prinsip koneksi
jaringan sederhana adalah jaringan yang menghubungkan satu komputer dengan komputer
lainnya , jaringan kompleks adalah terhubungnya jaringan-jaringan sederhana.
c) kegunaan internet
-dapat memperoleh informasi dengan cepat dan mudah
-sebagai media promosi
-komunikasi interaktif
B.MENDESKRPSIKAN FUNGSI PERANGKAT KERAS
a) personal computer
perangkat keras yang paling utama digunakan untuk koneksi internet adalah seperangkat
komputer dengan spesifikasi teretntu yang mendukung untuk akses internet.
b) modem (modulator demodulator )
modem digunakan untuk mengubah sinyak analog menjadi sinyal digital.
modem internal adalah modem yang tergabung pada bagian dalam komputer.
modem eksternal adalah modem yang terpisah dari perangkat komputer.
c) instalasi modem pada windows xp
-hubungkan modem dengan saluran telepon
-klik tombol start pada taskbar, pilih control panel
-pilih network and intrnet connection
-klik network connection
-klik create a new connection, next
-pilih connect to the internet, next
-masukan nama ISP dan nomor telepon untuk dial , finish
d) saluran telepon
digunakan untuk menghubungkan komputer dengan internet melalui perangkat modem.
e) perangkat lunak
terdapat beberapa software dapat digunakan untuk mengakses internet.
C.MENDESKRIPSIKAN PERAN ISP
ISP adalah suatu perusahaan yang berperan menyediakan jasa layanan akses internet baik
untuk kepentingan pribadi maupun perusahaan.
a) dial-up merupakan layanan yang disediakan untuk para pengguna internet yang ingin
menggunakan akses melalui kabel telepon yang didukung oleh modem.
b) hotspot merupakan layanan untuk pengguna yang membutuhkan koneksi internet pada
lokasi-lokasi tertentu.
c) mobile acces merupakan salah satu layanan akses internet yang dapat diperoleh secara
mudah dan praktis melalui telepon genggam.
d) wireless merupakan layanan internet dengan menggunakan teknologi tanpa kabel.

Bab 2

A.MENDESKRIPSIKAN PELAYANAN WWW
world wide web (www) atau biasa disebut dangan web merupakan salah satu layanan yang
diperoleh pengguna komputer yang tehubung dengan internet.
beberapa bidang yang mendapatkan manfaat :
- bidang akademis
bermacam-macam referensi, jurnal , maupun hasil penelitian dapat dipublikasikan melalui
internet .
- bidang ekonomi dan bisnis
- bidang keagamaan
dapat digunakan untuk dakwah
- bidang sosial
untuk bersosialisasi
B.MENGGUNAKAN MENU
a) title bar merupakan judul dari halaman web yang sedang dibuka
b) menu bar berisi menu-menu utama browser
c) toolbar merupakan tombol-tombol standar yang sering digunakan saat browsing
d) addres bar berfungsi untuk menuliskan halaman web
e) workspace merupakan ruang untuk menampilkan informasi dari halaman yang sedang di
kunjungi
f) status bar berfungsi untuk menampilkan status dari situs yang sedang dibuka
C.PENGERTIAN URL DAN HOMEPAGE
a) URL (universal resource locator) merupakan alamat sebuah situs atau dokumen dari sumber
lainnya di internet yang terdapat pada web.
tipe-tipe domain :
- com atau co { perusahaan komersial }
- edu atau ac { institusi pendidikan }
- gov atau go { badan pemerintahan ]
- mil { militer }
- net { penyedia jaringan }
- org atau or { organisasi }
b) homepage
adalah istilahuntuk menyebut halaman pertama yang akan terlihat jika sebuah situs diakses
dan merupakan informasi dalam world wide web
D.PENGERTIAN HYPERTEXT DAN HTML
a) hypertext
merupaklan format teks yang umum digunakan di internet
b) HTML
suatu bahasa yang menggunakan tanda-tanda tertentu untuk menyatakan kode-kode yang
harus ditafsirkan oleh browser agar halaman tersebut dapat ditampilkan secara benar
E.MENGENAL BEBERAPA SITUS
a) google
merupakan mesin pencari yang cukup terkenal untuk saat ini dan memberikan hasil yang
relevan dan cepat
b) yahoo
situs search engine yang paling kaya fitur
c) all the web
merupakan real competitor dari situs terkemuka google
d) excite
merupakan search engine pelopor dan paling inovasional pada saat pertama diperkenalkan
e) lycos
sebagai salah satu pelopor mesin pencari
f) altavista
menyimpan potensi fungsi pencarian yang terbaik
F.MENGELOLA INFORMASI
a) menyimpan halaman web :
- aktifkan web browser yang di sukai
- klik file , dan pilih save as
- tentukan dimana file tersebut disimpan
b) jenis penyimpanan yang disediakan :
- web page complete
- web archive
- web page
G.MELAKUKAN DOWNLOAD
a) untuk mendownload
- buka browser , kemudian pilih salah satu web
- klik download dalam bentuk PDF
- klik tombol save untuk mendownload



Bab 3

A.MENDESKRIPSIKAN FUNGSI EMAIL
email atau surat elektronik adalah suatu cara untuk mengirimkan pesan dalam format data
elektronik dari satu komputer ke komputer lain.
dua jenis email :
- email berbasis web
seluruh aktifitas mengirim atau menerima email dilakukan melalui sebuah situs yang disebut
dengan web mail
- email berbasis client
dibutuhkan sebuah perangkat lunak apabila akan menggunakan email
cara untuk mendapatkan email :
- melaui penyedia email gratis
- undangan dari teman
- dari ISP
B.MEMBUAT EMAIL
format penulisan alamat email { namamailbox@namamailserver }
contoh : sasa@yahoo.com
sasa@plasa.com
a) melakukan pendaftaran
- klik browser web
- buka situs yahoo mail
- klik sign up
- isikan enter the code shown
- klik i agree
- klik continue to yahoo mail
C.MELAKUKAN ATTACHMENT FILE
a) mengirim email
- klik icon compose
- pada kotak to ketikkan alamat email penerima , pada subject ketikan dengan perihal atau
judul email
- ketik isi email , klik tombol send
b) mengirim attachment file
-setelah mengetik , klik attach files
-klik tombol continue to message
-klik tombol send
D. MELAKUKAN REPLY DAN FORWARD.
a) melakukan reply email
reply adalah fasilitas untuk mambalas email ke alamat email si pengirim
-buka surat
-klik tombol reply
-ketikan isi surat , lalu klik send
b)melakukan forward email
forward adalah fasilitas untuk meneruskan email yang kamu terima
-buka surat
-klik tombol forward
-teruskan surat , lalu klik send
E.MELAKUKAN DOWNLOAD ATTACHMENT
a) langkah-langkah
-buka email yang mengandung attachment
-klik nama file attachment
-klik scan and download attachment
-open, jika ingin membuka. save , jika ingin menyimpan
b) aturan bekomunikasi melalui email
-hindari penggunaan hiruf kapital terhadap seluruh isi pesan
-hormati privacy oang lain
-jangan teruskan surat berantai
-jangan mengirim email dengan lampiran terlalu besar

Bab 4

A.MENGGUNAKAN PELAYANAN INTERNET
a) pencarian informasi menggunakan situs sesuai dengan mata pelajaran
-www.chem-is-try.org membahas mengenai ilmu kimia
-www.ilmukomputer.com membahas ilmu komputer
-www.fisika.lipi.go.id membahas mengenai ilmu pengetahuan
-www.invir.com berisi contoh soal ujian
b) fasilitas khusus pada google
-ketikan www.google.co.id
-klik hyperlink bertuliskan pencarian khusus
c)trik pencarian melalui google
-tanda (*) digunakan google untuk memberikan hasil pencarian yanf spesifik
-tanda (+)apabila ingin mencari berbagai dokumen yang mempunyai lebih dari datu kata kunci
-tanda (")jika ingin memperoleh halaman web yang mengandung kata yang tidak terpisah
-tanda (-) alat bantu pencarian yang dapat diartikan 'kecuali'
-tanda (~)pencarian pada google dengan menggunakan sinonim
-operasi OR alat bantu pencarian yang dapat diartikan 'atau'
B.PENGGUNAAN LAYANAN CHATTING
a) untuk melakukan chatting dengan mIRC
-jalankan program mIRC
-klik tombol continue
-masukan nama dan alamat email
-klik tombol connect to server
C.PENGGUNAAN MAILING LIST
a) membuat mailing list di yahoo! groups
-buka situs yahoo! groups
-klik sign in untuk pendaftaran
-klik create a group
-ketikan alamat email mailing list
-isi kotak word verification
-klik customize your group


Bab 5

A.MENENTUKAN PERANGKAT LUNAK
a)editor HTML
digunakan untuk mendesain homepage dan komponen-komponennya
b)editor graphics
digunakan untuk mengedit gambar yang akan ditampilkan pada homepage
c)editor multimedia animasi dan suara
digunakan untuk membuat animasi gambar dan suara
B.MEMBUAT LAYOUT HOMEPAGE
-pilih start , all programs , microsoft frontpage
-pilih menu file , new , page or web
-pilih page templates

HTML merupakan bahasa pemrograman yang dapat membangun suatu halaman web. Layaknya suatu bahasa pemrograman ternyata HTML juga memerlukan software, softwarenya dikenal dengan HTML editor. HTML editor ini akan menerjemahkan bahasa HTML ke dalam tampilan web yang nantinya dapat dilihat oleh para pemakai internet.

Secara umum dikenal dua jenis HTML editor, yaitu text editor dan WYSIWYG editor.

  1. Text editor biasanya menggunakan suatu bahasa pemrograman. Jadi, bagi mereka-mereka yang telah mahir dalam berbahasa pemrograman dan dapat menggunakan bahasa HTML maka mereka dapat menggunakan editor ini. Seperti halnya bahasa pemrograman, dalam penulisan bahasa HTML, kita juga menggunakan berbagai macam kode-kode atau sintaks yang langsung ditulis sesuai aturan yang berlaku dalam penulisan HTML. Contoh Text Editor adalah Homesite. Penulisan HTML menggunakan notepad juga bisa digunakan walaupun fungsinya bukan sebagai HTML editor.
  2. WYSIWYG editor merupakan singkatan dari What You See Is What You Get editor. WYSIWYG adalah suatu HTML editor yang berbasis GUI (Graphic User Interface). HTML editor ini cocok bagi mereka-mereka yang tidak terbiasa menggunakan bahasa pemrograman atau sintaks pada HTML. Salah satu contoh WYSIWYG editor adalah Macromedia Dreamweaver.

File HTML biasanya mempunyai ekstensi .HTML atau .HTM

Bagi para pemula, kita dapat memulai pembuataan homepage sederhana melalui fasilitas notepad yang telah tersedia. Namun sebelum memulainya kita harus tahu terlebih dahulu apa saja elemen-elemen dari suatu dokumen HTML.

Suatu dokumen HTML biasanya berisi teks, gambar, suara, animasi atau video. Dokumen HTML tersusun atas tiga bagian,

1. Baris yang berisi informasi versi HTML yang digunakan,

2. Deklarasi bagian header dengan elemen head,

3. Deklarasi bagian body dengan elemen body,

Elemen HTML terdiri atas tag-tag tertentu dengan berbagai macam atributnya.

Dalam menandai suatu elemen pada dokumen HTML, kita dapat menggunakan tag yang terdiri atas tanda lebih kecil (<), sebuah nama tag, kemudian tanda lebih besar (>). Contohnya, <….>, titik-titik tersebut berisi nama tagnya. Dan biasanya tag tersebut berpasangan, misalnya <..> dengan dimana tag pertama merupakan suatu tag awal yang menandakan awal elemen dan tag kedua yang merupakan penanda dari akhir elemen. Perlu diketahui penulisan dengan menggunakan huruf besar atau huruf kecil pada nama tag tidak memberikan pengaruh apa-apa.

Komponen yang sangat dibutuhkan dalam pembuatan dokumen HTML dinyatakan pada tag , , dan berikut dengan tag pasangannya.

Pada head, ditulis informasi tentang dokumen seperti judul dan scrip tertentu.

Pada body, terdapat teks yang sebenarnya seperti tampilan-tampilan berbentuk paragraf, grafik, gambar atau lainnya.


Bab 6

Ketika membeli judul buku karangan Gregorius Agung ini, yang ada di bayangan saya, adalah sebuah buku yang berisi tips dan trik untuk membuat web page yang interaktif menggunakan CGI/PERL. Harapan saya adalah saya akan mendapati banyak penjelasan mengenai CGI.

Setelah membacanya, terus terang saya kecewa. Saya tidak menemukan tips dan trik baru. Banyak penjelasan dalam buku ini yang sepetinya setengah-setengah. Pembaca hanya diberi link-link untuk mendownload program yang dibutuhkan. Tapi tidak ada penjelasan yang cukup tentang cara penggunaannya. Penjelasan mengenai CGI dan PERL juga sangat kurang untuk memenuhi judul yang dibawa buku ini. Yang saya dapatkan adalah bagaimana membuat sebuah form dan mengetesnya menggunakan server cgi yang disediakan ncsa menggunakan HTML. Selain itu penggunaan istalah java dan javascript yang menurut saya membingungkan. Sebagaimana diketahui bahwa javascript bukanlah java begitu pula sebaliknya.

Walaupun begitu, bab yang membahas mengenai Internet dan HTML saya nilai cukuplah untuk pemula yang belum mengetahui HTML. Sisanya, seperti yang saya sebutkan sebelumnya, sangat tidak sesuai dengan apa yang dicantumkan di cover belakang (level ketrampilan sampai dengan tingkat mahir dicentang).

1. persiapan software
Cukup dengan menggunakan beberapa software atau tools yang sudah kita kenal sebelumya. Software yang dibutuhkan seperti : sistem operasi, yang paling mudah digunakan adalah Windows XP Professional karena kita sudah sering menggunakannya. Komponen internet information services (IIS) pada Windows XP, jika dikomputer belum terdapat IIS, maka harus menginstalnya menggunakan CD installer Windows XP terlebih dahulu. Fungsi IIS adalah sebagai web server. Microsoft Frontpage, digunakan untuk merancang homepage. Microsoft Access, unutk membuat database sebagai penyimpan data yang akan kita masukkan ke dalam database. Mocrosoft Internet Explorer, digunakan untuk melakukan pengujian dan pengaksesan homepage interraktif yang telah dibuat. Komponen Open DataBase Connectivity ODBC), untuk melakukan koneksi dari program komputer ke database. Biasanya telah tersedia dalam Windows XP.
2. persiapan direktori kerja
kita harus mendefinisikan tempat kerja dalam lomputer yang akan digunakan sebagai web server. Langkah-langkah yang harus dilakukan adalah sebagai berikut :
• aktifkan Windows Explorer.
• Buat satu direktori dalam drive C dengan nama SMUKU-INT
• Buat subdirektori image, css, dan database dalam direktori SMUKU-INT.
3. persiapan scenario User Interface
scenario form harus dibuat untuk memberikan gambaran apa yang akan dikerjakan. Form Input data siswa berfungsi untuk memasukkan data siswa dari homepage ke database. form Input data siswa berfungsi untuk menampilkan data siswa yang terdapat dalam database ke dalam homepage. Terdapat beberapa tipe data yang disediakan oleh Microsoft Accsess yang digunakan untuk merepresentasikan penyimpanan data dalam database yaitu, text, number, date, memo, currency, auto number, OLE object, dan hyperlink.
4. persiapan Komponen IIS
untuk menjadikan sebuah computer sebagai web server, dalam computer tersebut harus terinstal IIS. Cara pengaksesan IIS adalah sebagai berikut :
• pilih tombol start  control panel
• pilih administrative tolls pada jendela control panel kemudian pilih Internet Information Services
• klik nama computer kemudian pilih web sites dan klik default web sites
dua cara untuk menampilkan informasi homepage melalui IIS, yaitu :
• menggunakan port
• menggunakan direktori virtual
5. pemilihan bahasa pemrograman
Microsoft Active Server Pages (ASP) merupakan bahasa pomrograman yang secara otomatis disediakan oleh Microsoft jika kita menggunakan IIS. ASP merupakan suatu skrip yang bersifat server side yang ditambahkan pada halaman HTML unutk membuat sebuah web menjadi lebih menarik, dinamis, dan interaktif.
Bahasa standar yang digunakan oleh ASP adalah Microsoft VBScript dan Microsoft Jscript. Jika pada tagHTML delimiter (suatu karakter atau kumpulan karakter yang mengawali dan mengakhiri suatu tag atau skrip) yang digunakan adalah <>, maka untk skrip ASP, delimiter yang digunakan adalah karakter <% dan %>.


MEMPROGRAM DATABASE WEB INTERAKTIF

1. pembuatan data base
langkah-langkah dalam pembuatan database menggunakan Microsoft Access, yaitu :
• aktifkan Microsoft Access. Buat database data siswa dan simpan dalam C:\SMUKU-INT\database yang sudah dibuat sebelumya.
• Buat satu tabel dengan nama DataSiswa
2. pembuatan data source name (DSN)
DSN akan mempermudah pengaksesan data dari program ke database. unutuk melakukannya, ikuti langkah-langkah berikut.
• Tekan tombol start  control panel  performance and maintance  administrative tools  data sources (ODBC).
• Selanjutkan akan ditampilakan kotak dialog ODHBC Data Source Administrator. Pilih tab system DSN.
• Klik tombol add yang akan menampilkan menu untuk memilih driver database yang akan digunakan. Pilih Microsoft Access Driver (*.mdb) kemudian tekan tombol finish.
• Pada kotak dialog ODBC Microsoft access setup, isi kotak Data source name dengan DataSiswa dan kotak description dengan data siswa. Tekan tombol select untuk memasukkan database dengan lokasi C:\SMUKU-INT\database\datasiswa.mdb. selanjutnya tekan OK.
3. Pemrograman
Pemrograman dilakukan setelah kita menyelesaikan pembuatan DSN. Unutk pemrograman ini akan ditampilkan halaman HTML dan halaman modifikasi menjadi ASP.
4. pengujian (testing)
langkah terakhir adalah pengetesan hasil pemrograman. Testing ini akan memberitahukan kepada kita apabila terdapat kesalahan dalam coding yang kita lakukan.kesalahan tersebut akan langsung ditampilkan dalam browser yang kita akses. Akan tetapi, jika tidak terdapat kesalahan maka kita mengetahui bahwa data tersebut sudah tersimpan dalam database bukan dalam halaman lihatdatasiswa.asp